Cara Memberi Password Pada File Rar. Nah klo sobat belum tahu, ni saya punya sedikit tips Cara Memberi Password Pada File Rar...
Cara ini cukup mudah dan pasti berhasil, karena saya sudah berulang kali memakai cara ini. Cara ini berguna bagi sobat" yang punya file yang mungkin agak rahasia gitu Gan... hehehehehe
Ok deh langsung aja deh, Cara Memberi Password Pada File Rar
1. Klik kanan pada file yang mau di kompress, pilih add to archive
2. Pilih tab advanced >> Set password.
3. Pada kotak dialog masukan password, kemudian pilih ok.
4. Lalu yang terakhir pilih ok lagi untuk memulai mengkompres.
Ok sekian dari saya, semoga tips "Cara Memberi Password Pada File Rar" ini bisa bermanfaat bagi sobat. Amin...
Good LUCK ^_^
Baca juga Cara mencegah virus di Facebook
1 comment
Selamat mencoba..
Posting Komentar